Hari santri 2021 merupakan momentum sakral bagi bangsa Indonesia khususnya para santri, jutaan santri begitu merindukan gebyar ini. Hebatnya lagi serta menjadi pembuktian bahwa santri tidak hanya melulu tentang rohani semata, melainkan selalu berada di barisan terdepan di saat Indonesia dalam kondisi terancam.
Desain Spanduk Hari Santri Nasional 2021 |
Hari Santri nasional diperingati setiap tanggal 22 Oktober setiap tahunnya. Santri merupakan aset luar biasa yang dimiliki Tanah Air. Dari para santri inilah bangsa Indonesia memiliki karakter yang kuat sekaligus mampu mempertahankan persatuan dan kesatuan di tengah perbedaan.
Baca Juga :
- Free 10 Template Kalender Meja/Duduk (Free CDR & PSD)
- Free 4 Desain Kalender Dinding 2022 (Free CDR & PSD)
- Free 5 Desain Poster Motivasi Format CorelDraw
Logo dan Tema Hari Santri Nasional 2021
|| Download Logo HSN 2021 (CDR - PSD - PNG) ||
Filosofi Tema dan Logo Hari Santri Nasional 2021
2 Desain Spanduk Hari Santri Nasional 2021 CDR & PSD
Nah kali ini kami bagikan 2 Desain Spanduk Hari Santri Nasional 2021 Format CorelDraw (Free CDR) dan Photoshop (Free PSD) siap edit dan cetak dengan ukuran 1 x 4 Meter.
Desain spanduk yang kami bagikan format skala 10 x 40 Cm dalam proses desainnya.
1. Desain Spanduk Hari Santri Nasional 2021 Background Hitam Hijau
Tujuan Peringatan Hari Santri Nasional
2. Desain Spanduk Hari Santri Nasional 2021 Background Putih
Cara Edit Ulang dan Cara Simpan Siap Cetak
Simak Video Tutorial berikut :
07:12 : Cara Edit Ulang Spanduk HSN 2021 dengan CorelDraw
15:12 : Cara Edit Ulang Spanduk HSN 2021 dengan Photoshop
20:38 : Cara Simpan Siap CETAK dengan CorelDraw
23:41 : Cara Simpan Siap CETAK dengan Photoshop
Baca Juga :
- Cara Mengetik Abjad Arab dengan CorelDraw Semua Versi
- Desain Poster Surah YASIN Full Vector (Free CDR)