Teknologi Jaringan Basis Luas //Pemasangan Perangkat Jaringan Nirkabel

Dikehidupan sehari-hari kita tentunya sering melihat antena yang terpasang di atap rumah dan kabel yang menghubungkan perangkat elektronik kita. Pernahkah kita mencari tahu sistem kerja bagaimana antena bisa menangkap sinyal? Apa saja yang mencakup pemasangan antenna? Bagaimana cara pemasangan atau fungsi kabel yang menghubungkan agar suatu informasi dapat tersampaikan? Pada bab ini kita akan membahas pertanyaan-pertanyaan diatas tentang pemasangan perangkat jaringan nirkabel.

Antena merupakan suatu alat yang digunakan untuk merubah sinyal frekuensi yang tinggi dalam suatu saluran transmisi (kabel atau waveguide) ke dalam gelombang propagasi di udara. Berikut ini adalah kategori umum dari antena :

 1.    Omni-directional

 2.    Semi-directional

 3.    Highly-directional

 1.      Antena omni-directional (Dipole)

 Yaitu jenis antena yang memiliki pola pancaran sinyal kesegala arah dengan daya yang sama. Untuk menghasilkan cakupan area yang luas, gain dari antena omni directional harus memfokuskan dayanya secara horizontal (mendatar), dengan mengabaikan pola pemancaran ke atas dan kebawah, sehingga antena dapat diletakkan ditengah-tengah base station. Dengan demikian keuntungan dari antena jenis ini adalah dapat melayani jumlah pengguna yang lebih banyak. Namun, kesulitannya adalah pada pengalokasian frekuensi untuk setiap sel agar tidak terjadi interferensi

Radiasi dari antena dipole sama-sama dalam semua arah di setiap sumbu axis-nya, tetapi radiasinya tidak terlalu panjang dari kawatnya sendiri.

Download Materi Lengkap Disni

Please Select Embedded Mode For Blogger Comments

أحدث أقدم