Tahun Ini di tanggal 17 Agustus 2021 kita bangsa indonesia sedang memperingati hut kemerdekaan RI yang ke 76 th. Biasanya di hari kemerdekaan ini banyak diadakannya lomba - lomba ,tapi dikarenakan bangsa kita tahun ini masih berperang melawan pandemik jadi lomba - lomba di adakan secara on line .Apa yang kita sebaiknya kita lakukan dalam mengisi kemerdekaan negara kita tercinta Indonesia ini ?