Memenuhi kebutuhan generasi milenial sekarang dalam hal beraktifitas
dengan laptop agar tak tertinggal dengan zaman, kini Asus telah mengeluarkan
laptop terbaru di lini seri VivoBook yaitu Asus VivoBook S S430UN, dengan berbagai fitur yang
sangat mendukung aktifitas kalian zaman sekarang dan tampil dengan pilihan
warna.
Memilik Varian Warna
yang Penuh Gaya
Hadir dalam bentuk yang sangat dinamis, stylish dan sangat powerfull.
VivoBook S S430UN tersedia
dalam berbagai warna yang begitu menarik yaitu Firmament Green, Starry Grey-Red, Silver Blue-Yellow, Gun Metal dan
Icicle Gold. Perpaduan warna ini juga akan membuat saat kalian membawanya
tampil dengan penuh gaya, dengan berbagai pilihan warna tersebut.
Bezel yang Nan Tipis Pada Layar
Permukaan Samping
Display layar yang menggunakan fitur dari NanoEdge Display
membuat layar pada VivoBook S S430UN
tampil dengan bezel yang sangat tipis, dengan begitu kalian akan mendapatkan
tampilan yang luas dari fitur tersebut, NanoEdge Display tidak hanya membuat
bezel VivoBook S S430UN tampil
sangat tipis. Berkat fitur inovatif tersebut, layar laptop ini memiliki rasio
layar yang sangat besar yaitu mencapai 84% terhadap bodinya. Tidak lupa juga
sudut pandang layar yang lebar, yaitu hingga 178° membuat laptop ini nyaman untuk
menikmati konten multimedia.
Prosesor
Intel Core Generasi ke-8
Selain warna yang bervariasi, VivoBook S
S430UN hadir untuk menemani kalian
sang para creator. Menggunakan prosesor Intel Core generasi ke-8 yang dan
dilengkapi dengan RAM DDR4 2400MHz sebesar 8GB membuat VivoBook S S430UN memiliki performa yang luar biasa. Serta dukungan
dari SSD sebesar 256GB di VivoBook S
S430UN ini memastikan aplikasi dapat berjalan lebih cepat dan tidak
memiliki waktu loading yang lama.
Satu lagi versi
tertinggi dari VivoBook S S430UN memakai
prosesor Intel Core i7-8550U yang memiliki konfigurasi 4 core 8 thread dengan
kecepatan pemrosesan hingga 4.0GHz. Dengan demikian maka kalian tidak akan
menemukan hambatan dalam menjalankan aktifitas kalian dalam membuat konten
ataupun juga bermain game.
Baterai Powerfull Tahan Lama
ASUS VivoBook S S430UN juga telah dilengkapi dengan baterai Lithium-Ion
yang memiliki 3-cell dengan daya 42Wh. Baterai tersebut juga sudah mendukung
teknologi fast charging yang mampu mengisi 60% daya baterai hanya dalam 49 menit.
Grafis
Dalam mendukung tampilan grafis pada layar, VivoBook S S430UN dilengkapi chip grafis dari Nvidia GeForce MX150, dan didukung RAM DDR4 sebesar 8GB,
VivoBook S S430UN hadir dengan fitur konektivitas yang lengkap.
Konektifitas Jaringan
VivoBook S
S430UN sendiri juga dilengkapi dengan Wi-Fi
802.11ac yang telah didukung WiFi Master Technology. Sementara untuk koneksi
nirkabel lainnya, laptop ini sudah hadir dengan Bluetooth 4.2 yang memungkinkan
penggunanya menghubungkan berbagai peripheral mulai dari mouse, wireless headphone,
serta perangkat lainnya.
Melengkapi konektivitasnya, VivoBook S
S430UN sudah memiliki 3 port USB
Type-A yang salah satunya merupakan USB 3.1. Selain itu terdapat juga port USB
Type-C, HDMI, MicroSD Card Reader dan Combo Audio Jack di bodinya. Semua itu
memungkinkan pengguna laptop ini tetap terkoneksi dan bisa menggunakan berbagai
peripheral tambahan secara leluasa.
dengan laptop agar tak tertinggal dengan zaman, kini Asus telah mengeluarkan
laptop terbaru di lini seri VivoBook yaitu Asus VivoBook S S430UN, dengan berbagai fitur yang
sangat mendukung aktifitas kalian zaman sekarang dan tampil dengan pilihan
warna.
![]() |
VivoBook S S430UN |
Memilik Varian Warna
yang Penuh Gaya
Hadir dalam bentuk yang sangat dinamis, stylish dan sangat powerfull.
VivoBook S S430UN tersedia
dalam berbagai warna yang begitu menarik yaitu Firmament Green, Starry Grey-Red, Silver Blue-Yellow, Gun Metal dan
Icicle Gold. Perpaduan warna ini juga akan membuat saat kalian membawanya
tampil dengan penuh gaya, dengan berbagai pilihan warna tersebut.
![]() |
VivoBook S S430UN |
Bezel yang Nan Tipis Pada Layar
Permukaan Samping
Display layar yang menggunakan fitur dari NanoEdge Display
membuat layar pada VivoBook S S430UN
tampil dengan bezel yang sangat tipis, dengan begitu kalian akan mendapatkan
tampilan yang luas dari fitur tersebut, NanoEdge Display tidak hanya membuat
bezel VivoBook S S430UN tampil
sangat tipis. Berkat fitur inovatif tersebut, layar laptop ini memiliki rasio
layar yang sangat besar yaitu mencapai 84% terhadap bodinya. Tidak lupa juga
sudut pandang layar yang lebar, yaitu hingga 178° membuat laptop ini nyaman untuk
menikmati konten multimedia.
Prosesor
Intel Core Generasi ke-8
Selain warna yang bervariasi, VivoBook S
S430UN hadir untuk menemani kalian
sang para creator. Menggunakan prosesor Intel Core generasi ke-8 yang dan
dilengkapi dengan RAM DDR4 2400MHz sebesar 8GB membuat VivoBook S S430UN memiliki performa yang luar biasa. Serta dukungan
dari SSD sebesar 256GB di VivoBook S
S430UN ini memastikan aplikasi dapat berjalan lebih cepat dan tidak
memiliki waktu loading yang lama.
Satu lagi versi
tertinggi dari VivoBook S S430UN memakai
prosesor Intel Core i7-8550U yang memiliki konfigurasi 4 core 8 thread dengan
kecepatan pemrosesan hingga 4.0GHz. Dengan demikian maka kalian tidak akan
menemukan hambatan dalam menjalankan aktifitas kalian dalam membuat konten
ataupun juga bermain game.
Baterai Powerfull Tahan Lama
ASUS VivoBook S S430UN juga telah dilengkapi dengan baterai Lithium-Ion
yang memiliki 3-cell dengan daya 42Wh. Baterai tersebut juga sudah mendukung
teknologi fast charging yang mampu mengisi 60% daya baterai hanya dalam 49 menit.
Grafis
Dalam mendukung tampilan grafis pada layar, VivoBook S S430UN dilengkapi chip grafis dari Nvidia GeForce MX150, dan didukung RAM DDR4 sebesar 8GB,
VivoBook S S430UN hadir dengan fitur konektivitas yang lengkap.
VivoBook S
S430UN sendiri juga dilengkapi dengan Wi-Fi
802.11ac yang telah didukung WiFi Master Technology. Sementara untuk koneksi
nirkabel lainnya, laptop ini sudah hadir dengan Bluetooth 4.2 yang memungkinkan
penggunanya menghubungkan berbagai peripheral mulai dari mouse, wireless headphone,
serta perangkat lainnya.
![]() |
VivoBook S S430UN |
Melengkapi konektivitasnya, VivoBook S
S430UN sudah memiliki 3 port USB
Type-A yang salah satunya merupakan USB 3.1. Selain itu terdapat juga port USB
Type-C, HDMI, MicroSD Card Reader dan Combo Audio Jack di bodinya. Semua itu
memungkinkan pengguna laptop ini tetap terkoneksi dan bisa menggunakan berbagai
peripheral tambahan secara leluasa.